Buah ciplukan |
Ciplukan yang dijual di supermarket |
Hal tersebut dikarenakan kandungan nutrisi dan manfaat buah ini yang dapat mengobati beberapa penyakit kronis. Berikut beberapa manfaatnya
1. Mengobati diabetes melitus
diabetes millitus |
2. Mengobati sakit paru – paru
Beberapa zat kandungan buah ini juga dapat melancarkan
aliran darah dalam paru-paru, dan membantu kinerja organ pernafasan ini dengan
maksimal dengan mengkonsumsinya secara teratur.
3. Tinggi Kandungan Vitamin A
Vitamin A membantu pembuatan sel darah putih untuk kekebalan tubuh,
menyehatkan mata, dan menjaga kesehatan kulit dengan baik. Menurut penelitian beberapa tahun terakhir buah ciplukan ini sangat kaya kandungan vitamin A.
4. Tinggi kandungan vitamin C
Selain memiliki
kandungan vitamin A yang sangat tinggi, ternyata tanaman ini juga
memiliki kandungan vitamin C yang sangat tinggi. Kandungan tersebut akan memiliki manfaat yang sangat besar
bagi kesehatan terutama memperbanyak kolagen pelapis tulang dan gigi, mengatasi sariawan,
menurunkan tekanan darah, mengurangi resiko katarak, dan juga
meningkatkan sistem kekebalan tubuh.